TIM MTQ POLTEKKES MALUKU JUARA II KATEGORI MSQ PADA AJANG MTQ POLTEKKES 2024

  • Humanis News
  • Disukai 0
  • Dibaca 169 Kali
Zahrah Humairah Malabar menerima secara Simbolis Piala MSQ 2024

Poltekkes Kemenkes Jakarta II kembali menggelar lomba MTQ Mahasiswa Poltekkes Tingkat Nasional yang ke-III tahun 2024. Acara yang digelar sebagai ajang untuk semua Poltekkes di Indonesia, membuka beberapa cabang lomba di MTQMN tahun ini. Poltekkes Maluku, menjadi salah satu peserta yang mengikuti Musabaqah Syarhil Qur'an (MSQ) yang diselenggarakan pada tanggal 16-17 Juli 2024 bertempat di  Aula Poltekkes Jakarta II di Jakarta.